Melayani Dengan Sepenuh Hati Sidebar Button
Jl. Jend. A. Yani No.51, Krajan, Pacitan, Kec. Pacitan, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur 63511
rsud@pacitankab.go.id
(0357) 881410

Category : Informasi

July 27, 2025

Jelaskan Sistem Rujukan, RSUD dr. Darsono Hadir pada Kemah Bakti Karang Taruna Kabupaten Pacitan

RSUD dr. Darsono Pacitan turut berkontribusi sebagai narasumber dalam kegiatan Kemah Bakti Karang Taruna Kabupaten Pacitan yang diselenggarakan di Museum Song Terus, Desa Wareng, Kecamatan Punung, hari ini (27/07/2025)....
Read More
July 22, 2025

Selamat Hari Bhakti Adhyaksa ke-65

Selamat Hari Bhakti Adhyaksa ke-65 ย (22 Juli 2025)RSUD dr. Darsono Kabupaten Pacitan menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh jajaran Kejaksaan Republik Indonesia atas dedikasi dalam menegakkan hukum dan menjaga keadilan...
Read More
July 22, 2025

Tingkatkan Kompetensi, RSUD dr. Darsono Gelar In House Trainning Hygiene dan Sanitasi untuk Petugas Cleaning Service Rumah Sakit

Sebanyak 65 orang petugas kebersihan (Cleaning Service) di RSUD dr. Darsono Kabupaten Pacitan mengikuti pelatihan hygiene dan sanitasi rumah sakit, hari ini, (22/07). Kegiatan ini dikemas dalam bentuk In...
Read More
July 16, 2025

Musim Panas Tapi Terasa Dingin? Tetap Waspadai Dehidrasi!

Cuaca memang sedang tak biasa, matahari bersinar, tapi angin dingin bertiup pelan.Sayangnya, rasa dingin ini sering menipu tubuh. Kita jadi jarang merasa haus, padahal cairan tetap hilang.๐Ÿšธ Anak-anak dan...
Read More
July 15, 2025

Selamat Ulang Tahun ke-57 BPJS Kesehatan

๐ŸŽ‰ Selamat Ulang Tahun ke-57 BPJS Kesehatan! ๐ŸŽ‰RSUD dr. Darsono Pacitan mengucapkan terima kasih atas peran dan kontribusi besar BPJS Kesehatan dalam mewujudkan pelayanan kesehatan yang inklusif dan berkesinambungan...
Read More
July 15, 2025

Indeks Kepuasan Masyarakat Triwulan II Th. 2025

Dalam rangka mengukur tingkat kepuasan masyarakat sebagai pengguna layanan sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas penyelenggaraan pelayanan publik yang telah diberikan rumah sakit, RSUD dr. Darsono Kabupaten Pacitan melaksanakan Survey...
Read More
July 10, 2025

Paket MCU Pemberkasan PPPK dan CPNS

โœจ Selamat untuk bapak/ibu yang telah lulus seleksi PPPK dan CPNS.Saatnya melengkapi berkas dengan Medical Check Up (MCU) di RSUD dr. Darsono Pacitan.๐Ÿ’ผ Paket MCU Pemberkasan PPPK dan CPNS...
Read More
July 9, 2025

Update Jadwal Vaksin Meningitis

๐Ÿ’‰Update Jadwal Vaksinasi Meningitis RSUD dr. DarsonoHari Selasa & Kamis pukul 09.00 – 11.00 WIB. Dengan biaya yang terjangkau anda sudah mendapatkan vaksin serta buku kuning / ICV.Untuk perjalanan...
Read More
July 8, 2025

Jadwal Baru Poli Rehabilitasi Medis

๐Ÿ“ข PENGUMUMAN JADWAL BARU Untuk pasien BPJS Kesehatan yang ingin berobat di Poli Rehabilitasi Medik/fisioterapi, ada perubahan jadwal layanan ya! ๐Ÿ—“๏ธโœจ Mulai sekarang, poli fisioterapi/rehabilitasi medik akan buka pelayanan...
Read More
July 8, 2025

Deteksi Dini Penyakit Anda dengan CT-Scan

๐ŸŒ€ CT-SCAN di RSUD dr. Darsono: Cepat, dan Akurat.Ingin tahu kondisi kesehatan Anda lebih dalam dan jelas?CT-Scan bisa bantu mendeteksi gangguan dari kepala hingga organ dalam secara cepat dan...
Read More