Semarak HUT RI ke-77; RSUD dr. Darsono Gelar Senam Bersama dan Lomba CaGerSik
Rayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-77, RSUD dr. Darsono menggelar kegiatan senam pagi bersama yang diikuti seluruh karyawan karyawati dilanjutkan lomba CaGerSik (NgeCat PaGer Ben ReSik), kemarin (12/08). Mulai pukul 06.00 peserta mulai berkumpul dan melaksanakan senam...
Hari Jantung Sedunia, RSUD dr. Darsono Adakan Senam dan Periksa Kesehatan Gratis
Dalam peringatan WHD tahun 2022, Pengurus Pusat (PP) PERKI bersama 42 cabang PERKI seluruh Indonesia mengadakan senam jantung nusantara serentak secara zoom, termasuk Komisariat Pacitan PERKI Cabang Malang yang melaksanakan kegiatan tersebut pada minggu 2 Oktober 2022 pukul 06.00...